Pariwaraku.com – Dalam upaya mengembangkan olaraga di Kabupaten Parigi Moutong (Parimo). Bupati Parigi Moutong H Samsurizal Tombolotutu akan mencetak Atlet Atlet berprestasi lewat program Pemerintah Daerah yaitu Olahraga masuk Sekolah dan Olahraga masuk Desa.
Olahraga masuk Sekolah dan Desa dimaksudkan untuk mencari bibit bibit olahraga melalui penjaringan dan pembinaan bakat anak usia dini disemua Cabang Olahraga (Cabor).