24 Atlet Taekwondo Sulteng Ikut Kualifikasi PON di Solo

  • Whatsapp
Bagikan Artikel ini

Pariwaraku.com – Pengurus Provinsi Taekwondo Indonesia (TI) Sulawesi Tengah (Sulteng) telah menjaring 24 atlet taekwondo (taekwondoin) yang akan mengikuti Pekan Olahraga Beladiri sekaligus ajang seleksi Babak Kualifikasi PON Beladiri tahun 2023 di Solo.

Ketua Harian TI Sulteng Sumarno Syamsuri mengatakan penjaringan taekwondoin Sulteng berdasarkan hasil pemantauan Porprov 2022. Dari 24 atlet, nama Abdul Rahman Darwin atau Eman, masuk dalam skuad Taekwondo Sulteng pada Pra PON. Eman akan turun nomor freestyle putra.

Pengprov TI Sulteng menurunkan 24 atlet mengikuti seluruh kelas yang dipertandingkan, dari kyorugi, poomsae recognize dan free style.

loading...


Bagikan Artikel ini

Pos terkait